- Kelelahan dan sesak napas.
Penyebab Kanker Usus
Sel yang membelah tumbuh secara tidak terkendali, di mana seharusnya sel yang membelah akan mati, menjadi penyebab dari terjadinya semua jenis kanker.
Diyakini pertumbuhan sel yang membelah ini dapat berkembang menjadi polip prakanker, di mana dengan faktor risiko tertentu semakin memicu pertumbuhan ini.
Faktor Risiko Kanker Usus
Dengan kata lain, penting untuk semua orang selain mengenali gejala awal kanker usus agar terdeteksi dini, juga perlu melakukan langkah pencegahan dengan cara menjauhkan faktor risiko kanker usus.
Berikut ini beberapa faktor risiko yang memicu pertumbuhan polip menjadi kanker, yaitu:
1. Merokok
2. Konsumsi alkohol berlebih
3. Obesitas
4. Konsumsi daging merah dan olahan secara berlebih
5. Tidak olahraga
6. Kondisi penyakit tertentu, seperti radang usus, riwayat keluarga, sindrom Lynch, riwayat polip. (*)
Baca Juga: Inilah Jenis Pengobatan Kanker Usus Berdasarkan Tingkatan Stadium