Risiko yang terjadi ketika seorang wanita hamil di usia tua, yaitu:
1. Kelahiran prematur
Baca Juga: Efek Penyakit Crohn Pada Kesuburan Wanita, Simak Penjelasannya Disini!
2. Berat badan lahir bayi rendah;
3. Bayi lahir namun kondisinya sudah tidak bernyawa;
4. Kelainan kromosom pada bayi;
5. Komplikasi persalinan;
6. Operasi caesar;
7. Tekanan darah tinggi pada ibu yang menuju pada kondisi serius seperti preeklampsia dan kelahiran bayi prematurl;
8. Diabetes gestasional, yang meningkatkan risiko diabetes.
Meskipun banyak risiko yang mengintai, wanita yang hamil di usia tua tetap berpeluang mendapatkan kehamilan yang sehat hingga persalinan.
Pastikan untuk memeriksakan kehamilan setiap bulannya dan terapkan pola hidup sehat selama kehamilan.(*)
Baca Juga: Tips Melakukan Perjalanan Liburan yang Aman dan Nyaman Untuk Ibu Hamil