Find Us On Social Media :

Alami Batuk Sampai Sesak Napas, Atasi dengan 5 Titik Pijat Berikut

Bisa dengan titik pijat sesak napas saat alami gejala batuk

GridHEALTH.id - Bisa lakukan titik pijat sesak napas saat batuk tak tertahankan.

Penyintas batuk kerap mengalami gejala yang mengganggu seperti bersin, pusing, demam, dan sesak nafas.

Di antara sejumlah gejala tersebut, sesak nafas adalah salah satu yang paling sering terjadi.

Batuk yang disertai dengan sesak napas dapat menimbulkan perasaan tidak nyaman.

Sesak nafas disebut dispnea dalam dunia kedokteran.

Sesak nafas terjadi ketika saluran pernafasan seperti tertekan suatu benda sehingga nafas menjadi pendek dan cepat.

Tak jarang sesak nafas diiringi keluarnya bunyi “ngik” ketika bernafas.

Kondisi ini menandakan ada gangguan atau masalah pada sistem pernafasan, terutama organ paru-paru.

Penyebab Sesak Napas karena Batuk

Penyebab sesak napas karena batuk bisa dibedakan menjadi dua; mendadak (akut) atau sudah berlangsung lama (kronis).

Inilah penyebab sesak napas akut:

1. Reaksi alergi parah

Baca Juga: 5 Titik Pijat Alternatif yang Efektif Hilangkan Sakit Kepala Migrain