GridHEALTH.id - Baru-baru ini media sosial Twitter dihebohkan dengan video sejumlah pria sedang melakukan masturbasi.
Banyak yang menduga para pria tersebut adalah Okka Pratama, Richard Kyle, Kris Hatta hingga atlet bulu tangkis Jonatan Christie.
Video berisi kegiatan sensual ini beredar di akun @askmenfess.
Meski begitu, tidak sedikit juga yang menyanggah bahwa lelaki yang sedang masturbasi dalam video itu adalah Jonatan Christie. Namun hingga kini belum ada konfirmasi apapun dari pihak Jojo sendiri.
Sebenarnya, masturbasi merupakan kegiatan umum, cara alami dan aman untuk melepaskan ketegangan seksual yang sudah terbangun, menurut Healthline.
Banyak mitos merebak mengenai masturbasi, mulai dari bisa menyebabkan kebutaan, impotensi, disfungsi ereksi, jumlah sperma berkurang, infertilitas hingga penyakit kejiwaan.
Mitos ini juga tidak didukung dengan penelitian sains, sehingga hal ini dibantah berulang kali.
Sebaliknya, masturbasi justru bisa menurunkan risiko kanker prostat bagi pria.
Source | : | Healthline,Nhs.uk,Medical News Today,Hai |
Penulis | : | Rosiana Chozanah |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
Komentar