Rebus 1 genggam meniran segar dengan 2 gelas air hingga mendidih dan airnya tinggal 1 gelas. Bagi menjadi 3 bagian dan diminum 3 kali sehari.
Air kelapa muda banyak mengandung mineral, antara lain kalium. Pada saat panas, tubuh akan mengeluarkan banyak keringat untuk menurunkan suhu tubuh.
Nah, untuk menggantikan keringat yang keluar, perbanyaklah minum air kelapa.
Dosis aman untuk anak:
1. Usia 2-5 tahun 1/4 dosis dewasa
2. Usia 6-9 tahun 1/3 dosis dewasa
3. Usia 10-13 tahun 1/2 dosis dewasa
4. Usia 14-16 tahun 3/4 dosis dewasa.(*)
Penulis | : | Gazali Solahuddin |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar