Bima mengalami kelainan mata yang disebut retinopati prematuritas.
Baca Juga: Aneka Penyebab Bangun Tidur Leher Terasa Sakit, Salah Bantal Salah Satunya
Retinopati Prematuritas (ROP) adalah perkembangan abnormal pembuluh darah selaput jala (retina) mata yang dijumpai pada bayi prematur akibat mata dan sebagian besar organ tubuhnya belum matang sempurna.
Melansir dari Mayo Clinic, ROP umumnya memengaruhi bayi yang lahir prematur atau sebelum minggu ke-31 kehamilan atau bayi dengan berat sekitar 1.250 gram atau kurang saat lahir.
Baca Juga: Bermain dengan Seutas Tali, Bocah Laki-Laki Ini Hampir Mati Menggantung di Atas Lift
Walaupun Bima terlahir dengan kekurangan, namun nampaknya hal ini tidak menjadi hambatan bagi Cynthia dan Surya untuk membesarkan kedua anak kembar tersebut.
Bahkan keduanya mengaku selalu mensyukuri atas anugerah yang dititipkan Tuhan padanya lewat Tatjana dan Bima.
Source | : | Grid.id,health.qld.gov.au,petersonfamilyfoundation.org |
Penulis | : | Nikita Yulia Ferdiaz |
Editor | : | GridHEALTH |
Komentar