Pada orang tua, kulit dapat menjadi setipis kertas dan pucat, dengan bintik-bintik hati gelap muncul di tangan, kaki, dan wajah.
Rambut juga dapat menipis dan orang tersebut dapat berubah kurus. Gigi dapat berubah warna atau timbul noda gelap.
Tak hanya itu, berdasarkan WebMD, orang yang akan meninggal menunjukkan perubahan pada tekanan darah, sistem pernapasan, denyut jantung, bahkan penurunan buang air kecil akibat kurang minum.
Baca Juga: Liburan ke Korea, Ria Ricis Kembali Dapat Hujatan Setelah Makan Gurita yang Bisa Bikin Sakit Perut
2. Merasa dunia berubah
Dunia luar mereka mulai berkurang sampai orang yang sekarat tidak lagi ingin meninggalkan rumah atau tempat tidur mereka dan mungkin tidak ingin banyak bicara.
Suasana hati, karakter, dan perilaku mereka mungkin berubah. Sebagai contoh, beberapa mungkin menjadi cemas atau gelisah.
Source | : | WebMD,Grid.id,Tribun Jakarta,dyingmatters.org |
Penulis | : | Nikita Yulia Ferdiaz |
Editor | : | GridHEALTH |
Komentar