Tak hanya itu, beberapa penelitian telah menunjukkan bahwa ayah yang lebih tua mungkin memiliki gaya hidup yang kurang sehat daripada ayah yang lebih muda.
Bahkan melansir Kompas.com, sebuah penelitian menyebutkan bahwa semakin tua usia ayah ketika memiliki anak, semakin besar pula risiko kesehatan pada anak.
Kemungkinan risiko yang terjadi pada anak dengan ayah yang berusia tua ini antara lain, down syndrome, skizofrenia, autisme, atau penyakit genetik lainnya.(*)
#gridhealthid #inspiringbetterhealth
Source | : | Kompas.com,Nakita.id,yourfertility.org.au |
Penulis | : | Anjar Saputra |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar