Wanita usia 9-26 tahun harus menerima tiga dosis vaksin HPV pada nol, dua dan enam bulan sekali.
HPV atau Human papillomavirus merupakan virus yang dapat mengembangkan berbagai penyakit menular seksual, seperti kutil kelamin, herpes genital hingga kanker serviks.
Oleh sebab itu, menurut CDC, mewajibkan pemberian vaksin HPV bagi wanita yang akan menikah dan berpikir untuk memiliki momongan.
Baca Juga: Tak Perlu Rogoh Kocek Terlalu Dalam, Olahraga Ini Mampu Membentuk Badan Bagi Remaja
5. Vaksin hepatitis
Wanita yang berisiko terhadap infeksi virus hepatitis A (HAV) atau siapa pun yang meminta vaksin harus menerima serangkaian antigen tunggal dua dosis pada nol dan enam bulan, atau kombinasi tiga dosis vaksin hepatitis A dan hepatitis B, Twinrix padanol, satu dan enam bulan sekali.
Source | : | Instagram,Betterhealth |
Penulis | : | Nikita Yulia Ferdiaz |
Editor | : | GridHEALTH |
Komentar