Walaupun sekarang Lee Min Ho sudah berusia di atas 30, tidak ada kata terlambat mengubah gaya hidup baru untuk sehat.
Studi Multi-Etnis Aterosklerosis dari Johns Hopkins University meneliti lebih dari 6.000 orang berusia 44 hingga 84 tahun selama lebih dari tujuh tahun.
Baca Juga: Sangat Mudah, Menciptakan Gaya Hidup Sehat Untuk Anak Sejak Dini!
Hasilnya, mereka yang membuat perubahan untuk gaya hidup sehat bisa menurunkan risiko kematian dalam periode waktu sebesar 80 persen.
Melansir dari John Hopkins Medicine, ada beberapa perubahan gaya hidup yang bisa membuat tubuh tetap sehat.
Baca Juga: Ingin Selalu Tak Telat Mikir, Hindari 4 Jenis Makanan Ini
Selain membuat tubuh tetap sehat, 4 perubahan gaya hidup berikut ini dapat memperlambat proses penuaan luar maupun dalam.
Source | : | Soompi,hopkinsmedicine.org |
Penulis | : | Deva Norita Putri |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar