“Dia pernah menyerah, dia lelah menghadapi saya dan bagi saya itu wajar sebagai caregiver. Tapi ternyata hal itu ga berlangsung lama.”
“Yang membuat aku yakin, ternyata setelah dia tahu aku punya gangguan jiwa dan mental, dia ga serta merta ninggalin aku,” ungkap Wella.
Baca Juga: 5 Manfaat Cokelat bagi Kesehatan Ibu Hamil dan Janin yang Dikandungnya
Di samping penyakit yang dialami sang istri, Yoandi pun juga melihat banyak kelebihan yang Wella miliki.
“Kalau harapan saya sama Wella sih hanya satu, jangan pernah lelah. Setiap masalah itu jangan terlalu dipikirkan, tetapi dijalani,” tandasnya.(*)
Baca Juga: 5 Cara Efektif Mengontrol Kolesterol Agar Tak Berlebih di Dalam Tubuh
#berantasstunting
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Deva Norita Putri |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar