Ketika kita memompa tubuh dengan kafein dan kortisol mencapai puncaknya, kita akan membuat tubuh semakin stres.
Hasil studi yang telah dilakukan mengevaluasi preferensi minuman berkafein di kalangan mahasiswa kedokteran yang menunjukkan 25 % responden minum kopi di pagi hari dengan perut kosong.
Baca Juga: Hadapi Corona, Menkes Terawan Usul Gunakan Obat Tradisional Indonesia
Kemudian mereka diminta untuk mengubah waktu terbaiknya dalam menyeduh secangkir kopinya itu.
Hasilmnya para mahasiswa tersebut mengalami peningkatan suasana hati dan dampak kesehatan jangka panjang.
Source | : | Kompas.com,MSN |
Penulis | : | Anjar Saputra |
Editor | : | GridHEALTH |
Komentar