GridHEALTH.id - Usia tak menjadi jaminan sesorang bisa terbebas dari virus corona (Covid-19).
Itulah yang diungkapkan pasien Covid-19 bernama Valerie Wilson (34) dan Fiona Lowenstein (26).
Mereka pun membagikan kisahnya dengan tujuan agar masyarakat, utamanya kepada generasi muda agar menyadari betul pentingnya melakukan pencegahan terhadap virus corona.
Dilansir dari CNN via Kompas.com, Wilson mengaku awalnya ia tak terlalu memedulikan saat didiagnosis terinfeksi virus corona.
Hal ini dikarenakan ia hanya mengalami gejala demam biasa saja.
Sampai akhirnya Wilson kehilangan indera penciumannya secara total.
Baca Juga: Tiru China, Rumah Sakit di Amerika Gunakan Vitamin C Obati Pasien Covid-19
Baca Juga: Alih-Alih Sterilkan Tubuh dari Covid-19, Penggunaan Bilik Desinfeksi Justru Membahayakan Kesehatan
Source | : | Kompas.com,CDC |
Penulis | : | Anjar Saputra |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar