1. Kelelahan: 14 persen
2. Kehilangan rasa atau bau: 12 persen
Baca Juga: Dua Minggu Pertama Tanda Awal Kehamilan yang Jarang Disadari Wanita
3. Sesak napas: 9 persen
4. Batuk terus-menerus: 6 persen
5. Sakit kepala: 3 persen.
Nah, adapun gejala infeksi covid-19 yang tak biasa yang harus juga kita perhatikan dan waspadai adalah sebagai berikut;
1. Masalah pencernaan
Rupanya beberapa masalah pencernaan juga bisa menjadi gejala covid-19 saat ini.
Hal itu didukung dengan penelitian yang menunjukkan bahwa gangguan gastrointestinal relatif umum terjadi pada pasien positif covid-19.
Selain itu sebuah studi dari Stanford Medicine mengulas 116 catatan medis pasien positif covid-19.
Source | : | Kompas.com,Healthline,Nakita.ID,GridHealth.ID |
Penulis | : | Gazali Solahuddin |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar