Awal pandemi Ciovid-19 banyak yang percaya jika bawang putih ampuh untuk mengatasi infeksi Civid-19.
Memang bawang putih memang memiliki efek antibakteri.
Baca Juga: Manfaat dan Informasi Hoax Bawang Putih, Menurut WHO Harus Diluruskan
Riset juga telah menjelaskan bahwa senyawa di dalam bawang putih, seperti allicin, diall disulfide, dan allyl alcohol bersifat protektif terhadap beberapa jenis bakteri.
Namun, penelitian menunjukkan kalau sifat antivirus pada bawang putih sangat terbatas.
Menurut WHO, berita dan informasi prihal bawang putih untuk mengatasi dan mencegah infeksi virus corona adalah hoax.
Informasi lengkap prihal hoax dari bawang putih, bisa klik GridHEALTH.id, dengan judul; 'WHO Sebut Cuaca Panas Hingga Bawang Putih Tak Ampuh Atasi Virus Corona, Ini 16 Fakta Lainnya', atau klik di SINI.
Suplemen vitamin C
Suplemen vitamin C mungkin akan bekerja dengan baik menyembuhkan flu biasa. Namun, tidak dengan Covid-19
Selain itu, patut untuk diketahui bahwa belum ada bukti kuat bahwa suplemen vitamin C bisa mencegah atau menyembuhkan Covid-19.
Daripada terjerumus ke dalam mitos-mitos yang belum tentu terbukti secara ilmiah bisa mencegah Covid-19, ada baiknya Moms mengonsumsi makanan yang seimbang dan sehat.
Baca Juga: Toilet Umum Tempat Paling Berisiko Infeksi Covid-19, Tapi Tempat Paling Abai Protokol Kesehatan
Penulis | : | Gazali Solahuddin |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar