- Terus berolahraga secukupnya, selama masih aman untuk dilakukan
- Tetap terhidrasi dengan minum banyak air
- Luangkan waktu untuk tidur siang secara teratur, dan jangan begadang saat malam hari.
Baca Juga: Waspadai Diabetes + Obesitas = Diabesitas, Sumber Berbagai Penyakit
Meski tidak menyakitkan, janin cegukan dalam kandungan yang terjadi di masa-masa akhir kehamilan dapat menjadi tanda-tanda hamil bermasalah.
Di antaranya, dapat menjadi tanda adanya penumpukan karbondioksida pada darah bayi, perubahan tekanan darah bayi, perubahan detak jantung bayi, kerusakan otak bayi, bahkan keguguran.
Namun, jika ibu hamil sering merasakan janin cegukan dalam kandungan berlangsung lebih dari 15 menit setiap kalinya atau lebih dari 4 kali dalam sehari, segera konsultasikan ke dokter atau spesialis kandungan. (*)
View this post on Instagram
#berantasstunting #hadapicorona
Source | : | Livestrong,BMC Public Health |
Penulis | : | Nikita Yulia Ferdiaz |
Editor | : | Nikita Yulia Ferdiaz |
Komentar