GridHEALTH.id - Jerawat sering menjadi mimpi buruk orang yang mengalaminya.
Selain rasa sakit yang sering ditimbulkan, benjolan-benjolan yang muncul pun sangat mengganggu penampilan.
Dikutip dari Mayo Clinic penyebab munculnya jerawat diketahui terdiri dari banyak faktor seperti hormon, peradangan, penebalan kulit dan kelebihan produksi kelenjar minyak.
Untuk mengatasi masalah ini, sebenarnya sudah banyak produk khusus mengatasi jerawat sesuai dengan penyebabnya.
Baca Juga: Pria Ini Langsung Kritis Usai Pencet Jerawat di Dagu, Sampai Harus Dirawat di ICU Sebulan
Namun ternyata sampai saat ini masih ada yang percaya mengatasi jerawat cukup dengan odol alias pasta gigi.
Lantas, benarkah odol dapat mengusir jerawat yang ada?
Apa yang akan terjadi pada wajah jika mengatasi jerawat dengan odol?
Penulis | : | Anjar Saputra |
Editor | : | Anjar Saputra |
Komentar