GridHEALTH.id - Dari sekian banyak merek dan produsen vaksin di dunia yang sudah sering kita dengar, ternyata intinya hanya ada tiga pendekatan utama untuk merancang vaksin.
Perbedaan mereka terletak pada apakah mereka menggunakan virus atau bakteri utuh, hanya bagian dari kuman yang memicu sistem kekebalan, atau hanya materi genetik yang memberikan petunjuk untuk membuat protein tertentu dan bukan keseluruhan virus.
Baca Juga: Saat Maia Estianty Positif Covid-19 Kedua Kali, Dokter Anjurkan Konsumsi Camostat Mesylate
Jadi di dunia ini ada 4 tipe vaksin yang dibedakan dari pendekatan utama saat merancangnya.
Pendekatan Mikroba Utuh
Vaksin yang dilemahkan
Pada vaksin ini mengambil virus atau bakteri pembawa penyakit, atau yang sangat mirip dengannya, dan menonaktifkan atau membunuhnya dengan menggunakan bahan kimia.
Biasanya dibunuh dengan panas atau radiasi.
Ternyata pembuatan vaksin dengan pendekatan ini telah terbukti berhasil pada manusia.
Contohnya adalah vaksin flu dan polio dibuat.
Baca Juga: Setelah 9 Hari Tidur, Pengidap Sleeping Beauty Syndrome Ini Terbangun, Begini Kondisinya
Source | : | Who.int - Jenis Vaksin Covid-19 |
Penulis | : | Gazali Solahuddin |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar