GridHEALTH.id - Kehamilan Paula Verhouven yang kedua ini penuh cobaan.
Setelah sebelumnya ayah, ibu, dan satu adiknya yang sedang hamil lima bulan terpapar Covid-19, kini Paula Verhouven harus menerima kenyataan positif Covid-19.
Baca Juga: Bekerja Lebih 55 Jam Per Minggu Tingkatkan Risiko Kematian, PBB
Darimana penularannya?
Hal ini tidak ada yang tahu. Apakah karena beberapa waktu lalu Paula Verhouven pernah jenguk ibu, ayah, dan adiknya yang isolasi mandiri karena Covid-19.
Kan, saat itu Paula Verhouven menggunakan hazmat?
Jawabnnya tidak menjamin menggunakan hazmat bisa terbebas dari paparan virus corona penyebab Covid-19.
Intinya Paula Verhouven ketahuan terpapar Covid-19 saat test untuk persyaratan perjalanan ke Bali.
Baca Juga: Kesepian Bisa Menimbulkan Munculnya Penyakit Diabetes Tipe 2, Studi
Penulis | : | Gazali Solahuddin |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar