GridHEALTH.id - Buah satu ini memang penuh dengan manfaat bagi kesehatan.
Baik dimakan langsung, dibuat menjadi jus atau salad sama enaknya.
Tidak hanya bermanfaat bagi tubuh, tapi juga dapat membantu dalam menurunkan berat badan.
1. Mencegah kanker
Apel adalah sumber fitokimia atau senyawa yang memiliki aktivitas antioksidan yang kuat untuk menghambat pertumbuhan sel kanker dan mengurangi oksidasi lemak darah.
Pengamatan epidemiologis juga menunjukkan bahwa makan apel dapat mengurangi risiko kanker tertentu.
Sebuah tinjauan studi yang diterbitkan di Planta Medica menemukan bahwa orang yang makan satu atau lebih buah apel sehari memiliki risiko lebih kecil terkena berbagai jenis kanker dibandingkan orang yang makan lebih sedikit apel.
Baca Juga: Obat Kuat Madu dan Apel Bisa Bikin Pasangan Kembali Bergairah
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
Komentar