GridHEALTH.id - Sejak sebelum pandemi Covid-19, berita dan informasi hoaks alias fake terbanyak prihal kesehatan.
Di masa pandemi Covid-19 ini lebih kacau lagi.
Semakin banyak saja berita dan informasi fake yang berseliweran.
Sedihnya masyarakat yang masih awam ilmu kesehatan banyak yang terhasut.
Karenanya, bijaklah menjadi konsumen kesehatan dan berita informasi. Cek dan recek terlebih dahulu sebelum mempercayainya.
Pastikan selalu membaca informasi kesehatan dari sumber yang benar dan terpercaya.
Nah, salah satu informasi fake yang saat ini banyak menghasut masyarakat adalah, penggunaan masker.
Masker disebut sebagai penyebab seseorang yang mengenakannya terlalu lama keracunan dan meninggal dunia.
Baca Juga: Rutin Lakukan 6 Hal Ini, Paru-Paru Sehat dan Berfungsi Maksimal
Penulis | : | Gazali Solahuddin |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar