GridHEALTH.id - Sebagian dari kita mungkin pernah mengalami sakit tenggorokan.
Ketika sedang sakit tenggorokan, pastinya sangat tidak nyaman.
Bahkan tenggorokan juga bisa terasa kering dan gatal.
Terkadang, untuk menelan makanan saja juga terasa sakit.
Walaupun terasa tidak nyaman, gejala sakit tenggorokan umumnya akan sembuh sendiri dalam dua hingga tujuh hari. Kenali obat sakit tenggorokan dan cara untuk meredakannya.
Obat sakit tenggorokan
Sebagian besar sakit tenggorokan disebabkan oleh virus dan akan sembuh sendiri dalam waktu dua hingga tujuh hari.
Namun, jika terasa tidak nyaman, pasien bisa meminum obat pereda sakit.
Baca Juga: Ini Dia, Cara Mengobati Sakit Tenggorokan Menggunakan 5 Bahan Dapur
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
Komentar