Pihak wanita juga harus memastikan untuk melatih perut dan semua otot tubuh bagian atas saat melakukannya.
"Setiap pasangan harus memiliki kekuatan, kelenturan, kelincahan, dan keseimbangan untuk melakukan posisi ini untuk mendapatkan kesenangan," terangnya.
2. Standing
Posisi ini sebagian besar bergantung pada kekuatan tubuh bagian atas masing-masing individu.
Jadi ini lebih merupakan sebagai workout dan membakar lebih banyak kalori bagi pasangan yang mempraktikkannya.
DeSeta berpendapat bahwa posisi ini akan melatih punggung bagian atas, bisep, inti, dan paha.
Pasalnya, posisi ini membuat lutut kita dan pasangan kemungkinan akan sedikit tertekuk.
Baca Juga: 12 Penyebab Tidak Bisa Orgasme Saat Bercinta, Ini Pengobatannya
Dia juga mengatakan, posisi ini menargetkan klitoris dan G-spot yang membuat wanita terasa nyaman.
Namun, wanita juga berisiko cedera jika pria menjatuhkannya saat melakukan posisi ini.
Jadi, taruh beberapa bantal di bawah sebagai pelindung jika kita tidak sengaja terjatuh.
3. Cowgirl terbalik
Penulis | : | Anjar Saputra |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar