GridHEALTH.id - Salah satu yang bisa membuat hubungan suatu pasangan menjadi lebih harmonis adalah dengan bercinta.
Menurut Dr. Rachel Needle, psikolog dan co-director di Modern Sex Therapy Institutes, bercinta atau berhubungan intim memang dapat membawa manfaat positif bagi kesehatan fisik dan mental seseorang.
Meski demikian, disaat hamil tak jarang pasangan tersebut kerap enggan bercinta karena takut akan mempengaruhi kondisi kandungan.
Melihat masalah tersebut, banyak sekali yang bertanya bolehkah berhubungan intim saat hamil?
Menanggapi pertanyaan tersebut, Dokter Spesialis Kandungan dan Kebidanan RSUD Bung karno, dr Andy Wijaya, Sp.OG, M.Kes, menjawab, berhubungan intim saat hamil diperbolehkan asalkan kehamilan tidak memiliki risiko tinggi.
Source | : | Kompas.com,Healthline,The Bump |
Penulis | : | Anjar Saputra |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
Komentar