GridHEALTH.id - Kehadiran dahak di saluran pernapasan dapat membuat tidak nyaman, apalagi jika terjadi pada bayi.
Saluran pernapasan anak akan terganggu dan membuatnya menjadi sulit untuk bernapas dengan baik.
Melihat kondisi seperti ini, orangtua pasti akan merasa khawatir dan tidak bisa tenang.
Dahak sebenarnya merupakan zat yang secara alami diproduksi oleh tubuh dan berguna untuk melawan infeksi hingga melembapkan tenggorokan.
Namun, jika jumlahnya terlalu berlebihan, tentunya dapat menyesakkan dada dan menganggu ritme pernapasan.
Berikut hal yang bisa dilakukan oleh orangtua untuk mengeluarkan dahak pada bayi.
1. Berikan ASI
Dilansir dari The Bump, tidak ada pengobatan yang lebih alami dan mudah dibandingkan dengan pemberian air susu ibu (ASI).
Berikan anak satu atau dua tetas ASI untuk mengeluarkan dahak. Biarkan bayi mengendusnya dan berikan waktu terhadap perutnya.
Baca Juga: Kosmetik Bayi, Kapan Waktu yang Tepat Menggunakan Sabun dan Sampo?
Saat dia mengangkat kepalanya, itu merupakan tanda dahak akan keluar. Orangtua dapat membantunya dengan menggendong bayi yang sesak.
2. Biarkan istirahat
Source | : | The Bump,Medicine Net |
Penulis | : | Nurul Faradila |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
Komentar