Para peneliti berpikir, bahwa dengan menghapus hormon yang mendorong pertumbuhan maka dapat memengaruhi tubuh untuk memperlambat penuaan.
Gen tersebut banyak ditemukan pada mamalia, termasuk manusia sehingga mungkin saja umur manusia dapat bertambah jika menghapus gen-gen tersebut.
Penghapusan gen tertentu di dalam tubuh manusia mungkin saja dilakukan.
Selain itu, penelitian ini juga sudah dilakukan selama sepuluh tahun dan telah dipublikasikan dalam jurnal Cell Metabolism.
Baca Juga: Sering Sulit Tidur? Konsusmi 7 Makanan Ini Agar Cepat Terlelap
Bagaimana, masih enggan untuk menjalankan puasa Ramadan?(*)
Baca Juga: Solusi Untuk Punyuka Gorengan di Bulan Ramadan Supaya Tidak Kolesterol Tinggi
Penulis | : | Gazali Solahuddin |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar