Anak-anak yang orangtuanya lebih tua menggambarkan bahwa mereka lebih banyak mendapatkan perhatian dari orangtua. Mengasuh anak di usia yang matang juga baik untuk stabilitas emeosional dan perekonomian.
Agar kehamilan di atas usia 40 tahun tetap sehat, maka ibu hamil perlu melakukan hal-hal berikut:
1. Rutin melakukan pemeriksaan kehamilan
2. Terapkan pola makan bergizi seimbang
3. Konsumsi suplemen asam folat (vitamin B9) untuk mencegah cacat lahir
4. Rutin berolahraga
5. Mendapatkan istirahat yang cukup setiap harinya
Baca Juga: Ibu Alami Sesak Napas Saat Hamil, Kapan Harus Periksa ke Dokter?
Source | : | Mount Elizabeth Hospitals |
Penulis | : | Nurul Faradila |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
Komentar