Aturan pakai: minum hasil uap air dari kukusan bawang putih dan gula batu, kemudian setelah sembilan hari lakukan hal yang sama dengan menggunakan sari bawang putih dan gula batu kemarin tetapi ditambahkan 5 bawang putih dan 100 gram gula batu lagi.
Ramuan bahan alami 3 - Ramuan ini berasal dari Suku Bai di Provinsi Yunan, Cina
Bahan dasar: 30 gram akar tanaman terong Cina dan gula merah sesuai dengan selera
Cara pembuatan: rebus bahan-bahan ini dengan tambahan 500cc air dan didihkan selama 30 menit.
Aturan pakai: jumlah bahan di atas adalah ukuran takaran untuk satu hari, sehingga dalam satu porsi itu bisa diminum untuk dua kali.
Ramuan bahan alami 4
Bahan dasar: satu sendok garam dan 1 liter air matang hangat
Baca Juga: Penderita Asma, Hindari 4 Makanan Berikut agar Kondisi Tak Makin Parah
Cara pembuatan: larutkan garam ke dalam air matang hangat dan tunggu hingga suhu air sama dengan suhu tubuh.
Aturan pakai: hirup uap air yang sudah dilarutkan dengan garam tadi dan bilas lubang hidung dengan air garam ini.
Ramuan bahan alami 5 - Ramuan bahan alami dari Provinsi Xinjiang, Cina
Bahan dasar: 15 gram xingren/biji apricot, 15 gram baiguo/ginkgo biloba, 50 gram hutao/kacang walnut, 50 gram qizi/buah kering gojiberry, dan 60 gram madu murni
Penulis | : | Vanessa Nathania |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar