Baca Juga: Perhatikan Titik Pijat yang Aman, Mampu Mengurangi Mual Saat Hamil
Menurut penelitian dari Queens University, Belfast, pria yang berhubungan seks 3 kali atau lebih dalam seminggu, risikonya untuk mengalami serangan jantung dan stroke berkurang hingga 50 persen.
2. Menjaga mood tetap positif
Berhubungan intim rutin membuat pria selalu berada dalam semangat dan mood yang positif.
Selain bisa menghilangkan stres dan meningkatkan harga dirinya, manfaat berhubungan intim juga sebenarnya dapat mencegah munculnya depresi.
Sebab saat bercinta hormon endorfin akan dilepaskan oleh tubuh.
Baca Juga: 5 Menu Sarapan Sehat dan Mengenyangkan untuk Turunkan Kolesterol
3. Memperbaiki kualitas tidur
Manfaat hubungan intim yang biasanya dirasakan oleh pria adalah tidur lebih cepat.
Kualitas tidur yang baik sangat penting untuk kesehatan pria, salah satu hormon lain yang dilepaskan saat bercinta adalah oksitosin, yang merupakan hormon untuk membantu membuat tidur semakin nyenyak.
Mungkin ini salah satu sebabnya mengapa pria sering kali cepat tertidur setelah berhubungan seks.
4. Mengurangi risiko kanker prostat
Source | : | Gridhealth.id-seks,Doktersehat-seks,Farmaku-seks |
Penulis | : | Gazali Solahuddin |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar