Seseorang dengan asam urat yang tinggi, bisa mengalami komplikasi seperti berikut ini.
Asam urat berlubang
Gejala asam urat tinggi pada sebagian orang tidak disadari, sedangkan yang lain bisa mengalaminya beberapa kali dalam setahun.
Jika dibiarkan, berisiko menyebabkan erosi dan kerusakan sendi.
Asam urat tingkat lanjut
Asam urat yang didiamkan saja, menyebabkan endapan kristal terbentuk di bawah kulit dalam nodul Bernama Tophi.
Ini bisa tumbuh di mana saja seperti jari, kaki, siku, atau tendon Achilles di belakang pergelangan kaki.
Maka dari itu, perlunya mengenal ciri-ciri asam urat tinggi di kaki berikut ini:
1. Pembengkakan dan nyeri pada persendian kaki, terutama lutut dan jempol kaki
2. Nyeri yang tiba-tiba dan intens di sendi kaki yang terpengaruh
3. Kulit kemerahan dan mengilap pada sendi kaki yang terpengaruh
Baca Juga: Segera Obati Asam Urat Supaya Terhindar dari 5 Komplikasi yang Menyeramkan Ini
Penulis | : | Magdalena Puspa |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar