Find Us On Social Media :

Stroke Bisa Menyerang Kapan Saja, Cegah Sejak Remaja Dengan 2 Cara Ini

Penyakit stroke dapat dicegah sejak remaja dengan pola hidup yang sehat.

GridHEALTH.id -  Umumnya penyakit stroke di derita oleh mereka yang berusia lanjut, tapi beberapa tahun terakhir banyak kasus menunjukan peningkatan jumlah penderita stroke terjadi pada usia remaja dan produktif (15-40 tahun).

Penelitian mengungkapkan penyebab utama stroke pada usia remaja dan produktif, selain genetik juga karena  pola hidup yang tidak sehat.

Baca Juga : Suami Bupati Talaud Terkena Stroke, Masalah Penangkapan Sang Istri Oleh KPK Bisa Jadi Pemicunya?

Kesembuhan pada penderita stroke bervariasi, ada yang bisa sembuh total ada yang tidak.

Untuk menghindari penyakit stroke, cegahnya sejak remaja agar tidak menjadi penyesalan dikemudian hari.