GridHEALTH.id - Tidur bersama tukang ngorok atau orang yang tidur mendengkur memang membuat kita tidak nyaman.
Bahkan kualitas tidur terasa tidak baik akibat sepanjang malam terganggu dengan suara dengkuran yang dikeluarkan pasangan kita.
Baca Juga: Tidur Mendengkur Jangan Anggap Biasa dan Wajar, Dampaknya Menyeramkan
Mendengkur atau ngorok memang manusiawi, tetapi orang yang sering mendengkur tenyata mengalami penyampitan saluran pernapasan.
Namun jika suara dengkurannya terlalu kencang, kita dapat menolongnya dengan cara:
1. Ubah posisi tidur
Baca Juga: Terapkan Sistem Kerja 996, Jack Ma Minta Karyawan Lakukan Hubungan Intim 6 Kali Seminggu
Cegah mendengkur dengan menghindari tidur dalam posisi telentang.
Posisi tidur seperti ini bisa membuat alat pernapasan kita menjadi tertekan.