Find Us On Social Media :

Hamil di Atas Usia 30 Taun Sandra Dewi Alami Blighted Ovum, Bagaimana dengan Jennifer Jill Supit Istri Ajun Perwira yang Usianya Hampir 50 Tahun?

Sandra Dewi dan Jennifer Jill Supit. Sama-sama hamil diusia yang berisiko.

GridHEALTH.id – Usia ibu saat hamil adalah hal yang sangat krusial di dunia medis.

Sebab risiko kehamilan tidaklah kecil dan enteng penanganannya, juga dampaknya bagi semua pihak.

Karena itu ahli kerap membuat penelitian mengenai hal ini.

Baca Juga: Pengakuan Artis Sandra Dewi yang Selama Ini Tak Diungkapnya ke Publik, Pernah Mengalami Risiko Hamil di Atas Usia 30 Tahun!

Hingga sekarang, seperti dilansir dari ncbi.nlm.nih.gov, usia ibu yang paling aman untuk hamil adalah 20-30 tahun.

Kehamilan remaja adalah risiko bagi wanita dan keturunannya dan harus dicegah; tetapi mereka adalah minoritas.

Kehamilan usia tua, di atas usia 30 tahun, cenderung menghasilkan hasil kehamilanb yang; bayi lahir meninggal, keguguran, dan kehamilan ektopik serta beberapa kelahiran dan kelainan bawaan adalah beberapa dari risiko ini.

Baca Juga: 'Saya Lelah' Atau 'Saya Mengantuk', Begini Cara Membedakannya

Adapun kehamilan pada wanita berusia di atas 35 tahun jarang dikaitkan dengan komplikasi, kelahiran prematur dan intervensi saat lahir dan peningkatan risiko kelainan janin spesifik, termasuk kelainan struktural dan kromosom, misalnya risiko memiliki bayi dengan Down sindrom meningkat secara eksponensial setelah 36 tahun usia ibu.

Akantetapi menunda kehamilan juga merupakan risiko bagi wanita. Melahirkan anak menyebabkan peningkatan sterilitas di antara populasi.

Ibu yang lebih tua juga berisiko mengalami eklampsia, ruptur uterus, dan diabetes.

Baca Juga: Transformasinya Menakjubkan, Nycta Gina Beberkan Perjuangan Turun BB Hingga 15 Kilogram Pasca Bersalin