Seseorang juga mengalami penurunan nafsu makan. Efek obat ini umumnya berlangsung dari enam hingga delapan jam, tetapi bisa bertahan hingga dua puluh empat jam.
Pengalaman pertama mungkin melibatkan kesenangan, tetapi sejak awal, metamfetamin mulai menghancurkan kehidupan pengguna.
Metamfetamin adalah obat terlarang di kelas yang sama dengan kokain dan obat-obatan jalanan yang kuat. Ia memiliki banyak nama panggilan — meth, engkol, kapur, juga Aspat.
Nah, mereka yang sudah terpapar aspat akan mudah sekali untuk dipengaruhi.
Bisa jadi oranglain dari luar akan melihat seseorang yang kerap mengonsumsi Aspat terkena guna-guna.
Baca Juga: Larangan Penggunaan Sejumlah Obat yang Viral Hoax, Ini Fakta dari BPOM
Nah, inilah yang mungkin terjadi pada Elma Theana, yang pernah menjadi murid Aa Gatot yang ternyata pengguna narkoba Metamfetamin, dan berkerja untuk mendapatkan uang dengan menggunakan narkoba ini.
Ingat, aspat alias Metamfetamin dan apapun namanya, adalah bahan kimia yang berbahaya, kuat dan, seperti halnya semua obat, racun yang secara sistematis menghancurkan tubuh.
Pemakainya mengalami kondisi kesehatan yang serius, termasuk kehilangan ingatan, agresi, perilaku psikotik dan potensi kerusakan jantung dan otak.(*)