Glaukoma terbentuk akibat pembuluh darah baru tumbuh di iris, bagian berwarna mata yang menghalangi aliran normal cairan dan meningkatkan tekanan mata.
Selain membuat mata merah, gejala penyakit mata ini berkisar sakit kepala berat, mata nyeri, mual atau muntah, bahkan bisa juga pandangan kabur.
Baca Juga: Tidur Siang 2 Kali Seminggu, Bisa Cegah Penyakit Jantung dan Stroke
Keadaan yang menimpanya membuat kedua orangtua Surya khawatir dan membawanya berobat ke dokter mata.
Namun setelah beberapa kali menjalani pengobatan, mata Surya tidak mengalami kemajuan sama sekali.
"Ini mungkin sejak 2018, saya sering main game mobil legend, PUBG, free fire, satu hari bisa tiga sampai lima jam main game lewat hape," ujar Surya.