Find Us On Social Media :

Tiba-tiba Napas Menjadi Sesak, Jangan Panik, Segera Lakukan 8 Hal Ini!

Segera buka jendela bila terjadi sesak napas.

3. Nyalakan AC

Air Conditioner (AC)  ternyata juga dapat membuat napas jadi lebih segar. Sebab AC akan membuat udara panas berubah jadi sejuk. Udara yang panas sendiri mengandung lebih banyak kelembapan.

Baca Juga: Usai Divonis Idap Penyakit Autoimun, Wajah Ashanty Malah Rusak hingga Bingung Cara Menyembuhkannya: 'Ngilanginnya Pakai Apa?'

4. Jauhi perokok

Jangan dekat-dekat dengan perokok yang ada di sekitar. Sebaiknya segera jauhi karena asap rokok dapat menyebabkan sistem respiratori kita bermasalah, terutama yang berkaitan dengan paru-paru. Hal inilah yang kemudian membuat kita jadi sulit bernapas.

5. Hindari udara kotor

Udara kotor adalah musuh bagi mereka yang menderita asma. Sebab udara kotor akan membuat sesak napas.

Selain udara kotor, hindari pula serbuk sari, parfum, asap kendaraan, dan debu yang bisa memperburuk sistem respiratori atau pernapasan kita.

Baca Juga: Tak Hadiri Pelantikan Mertua, Selvi Ananda Segera Lahiran Anak Kedua

6. Bergerak

Aktivitas fisik ternyata bermanfaat untuk memperlancar udara yang masuk. Sebab dengan bergerak maka tubuh akan memasukan oksigen yang lebih banyak ke dalamnya.