GridHEALTH.id - Ada banyak alat-alat masak di dapur mulai dari untuk memotong, membungkus, menggoreng sampai merebus.
Tapi tahukah dari banyaknya peralatan masak tersebut ada beberapa peralatan yang harus di waspadai.
Hal ini dikarenakan beberapa peralatan masak tersebut disinyalir dapat membahayakan kesehatan kita dan keluarga.
Baca Juga: Talenan Plastik Vs Talenan Kayu, Mana yang Paling Banyak Bakterinya?
Bahkan dampak buruk dari penggunaan alat-alat masak tersebut bisa sampai memicu penyakit kronis dan mematikan.
Mulai dari keracunan, diarte, hinga kanker.
Maka dari itu, penting bagi kita untuk mengetahui beberapa peralatan masak yang memiliki risiko membahayakan kesehatan berikut ini yang dihimpundari beberapa sumber.
1. Talenan
Dilansir dari medlineplus.gov, talenan bisa menjadi berbahaya ketika digunakan bersama sebagai alas saat memotong bahan makanan daging dan sayuran.