Find Us On Social Media :

Hati-hati, Risiko Mandul Sangat Tinggi Bagi Pria Yang Kurang Tidur

Risiko mandul mengintai pria yang kurang tidur.

Mereka juga diberitahu untuk mengatur alarm mereka, sehingga mereka mendapatkan tidur enam jam atau kurang, tujuh hingga delapan jam, atau sembilan jam atau lebih lama.

Baca Juga: 6 Gejala Sel Kanker Mulai Liar dan Merugikan Kesehatan, Cepat Dideteksi Bisa Disembuhkan

Kemudian para ilmuwan secara rutin mengambil sampel air mani untuk memeriksa jumlah, bentuk, dan motilitas sperma.

Hasilnya, pria yang memiliki waktu tidur yang cukup memiliki sperma yang jauh lebih baik ketimbang mereka ynag kurang tidur.

Baca Juga: Ponselnya Dituding Menyebarkan Virus Corona, Masker Xiaomi Justru Ludes Diburu Pembeli

Melihat penjelasan tersebut, adabaiknya para pria mulai memperbaiki pola tidurnya agar cukup.

Namun bila tetap tidak bisa, segeralah periksakan ke dokter agar mendapatkan penanganan yang baik.(*)

 

 #berantasstunting