Find Us On Social Media :

Dibalik Kelezatannya, Mangga Berkhasiat bagi Kesehatan Mata hingga Tingkatkan Kekebalan Tubuh

Buah mangga tidak hanya lezat, namun ternyata juga punya banyak manfaat bagi kesehatan.

3. Meningkatkan kekebalan tubuh

Vitamin C yang ditemukan dalam mangga memainkan peran penting dalam fungsi kekebalan tubuh.

Selain meningkatkan sistem kekebalan tubuh, vitamin C mendukung fungsi kognitif dan neurologis yang sehat dan membantu penyembuhan luka.

Baca Juga: Allan Wangsa Meninggal Akibat Gagal Ginjal Stadium 4, Tahap Ini Harusnya Sudah Diperbolehkan Mendapat Donor Ginjal

Mangga juga mengandung tembaga, yang membantu membentuk sel darah merah sekaligus mendukung fungsi kekebalan tubuh.

4. Menjaga kesehatan usus dan pencernaan

Para ilmuwan di Texas A&M University menemukan bahwa mangga yang mengandung kombinasi polifenol dan serat, lebih efektif daripada jumlah bubuk serat yang setara dalam meredakan sembelit.

Baca Juga: Mahasiswa Unair Temukan Cara Deteksi Virus Corona: Akurasi Pendeteksinya Hampir 100%

5. Menjaga kesehatan mata

Buah mangga kaya akan vitamin A, yang sangat penting untuk penglihatan.

Itulah 5 manfaat buah mangga bagi kesehatan. Tapi jangan dimakan berlebihan ya, karena terlalu banyak makan buah mangga juga tidak baik untuk pencernaan.

#berantasstunting