Find Us On Social Media :

Jubir Sebut 80% Pasien Covid-19 OTG, WHO: Kasus OTG Covid-19 Tergolong 'Sangat Langka'

Maria Van Kerkhove, pemimpin teknis tanggap corona sekaligus kepala unit penyebaran penyakit dan zoonosis World Health Organization (WHO).

Meski belum diketahui pasti bagaimana cara penyebaran virus corona oleh OTG ke orang lain, namun kita perlu waspada kapanpun dan dimanapun.

Baca Juga: Orang yang Terinfeksi Tanpa Gejala Bisa Jadi Pembawa Virus Corona 

Itulah sebabnya Centers for Disease Control and Prevention (CDC) dan WHO merekomendasikan untuk mengenakan penutup wajah kain di depan umum, terutama di tempat-tempat di mana sulit untuk mempertahankan setidaknya 6 kaki jarak antara individu.

Baca Juga: Merasa Tanpa Gejala Covid-19 Wanita Ini Menolak Karantina, Akibatnya Sang Ibu Jadi Korban

Masker wajah saat ini direkomendasikan karena kita sekarang tahu orang dengan Covid-19 dapat memiliki gejala ringan atau tidak sama sekali,tetapi masih  bisa menyebarkan virus ke orang lain.(*)

 #berantasstunting #hadapicorona