Akui Tak Bersalah 100 Persen, Jerinx Resmi Jadi Tersangka usai Sebut IDI 'Kacung WHO', Bisa Kena Hukuman 6 Tahun Penjara

Jerinx resmi ditahan sebagai tersangka

Jerinx resmi ditahan sebagai tersangka

Dalam pemenuhan panggilannya tersebut, Jerinx menyampaikan permintaan maaf kepada IDI, namun ia menegaskan ucapan maafnya itu sebagai bentuk rasa empati kepada IDI.

Baca Juga: Pesan Menohok Ahli Epidemiologi UI Perihal Penanganan Covid-19 ala Jokowi; 'Indonesia Masih Nomor 3 Terbawah Negara yang Aman'

"Tapi saya benar minta maaf sebagai bentuk empati saya kepada kawan-kawan IDI karena saya ingin menegaskan saya sekali lagi saya tidak punya kebencian. Saya tidak punya menghancurkan atau menyakiti perasaan kawan-kawan di IDI," ucap Jerinx.

Meski demikian, Jerinx bersikeras tidak bersalah dan merasa jika apa yang sudah dilakukannya itu benar.

"Yakin 100% saya merasa yang saya lakukan itu benar, tidak bermaksud negatif atau buruk yang saya lakukan murni sebatas kritik, kritikan sebagai warga negara Indonesia," ujar Jerinx. (*)

Baca Juga: Belum Diteliti WHO, Rusia Sudah Percaya Diri Vaksin Covid-19 Sudah Dapat Persetujuan Obat Penyembuh Pasien Corona

#hadapicorona