Find Us On Social Media :

Gatal di Perut Jadi Salah Satu Masalah Kehamilan, Simak 7 Cara untuk Mengatasinya

Cara mengatasi gatal di perut saat hamil

Vitamin C merupakan nutrisi penting untuk perkembangan kolagen.

Konsumsi buah jeruk, lemon, dan sayuran berdaun hijau merupakan sumber vitamin C.

Baca Juga: Dibanderol Rp 200 Ribu per Dosis, Ridwan Kamil Bagikan Berita Buruk Vaksin Covid-19: Masyarakat Baru Bisa Hidup Nurmal pada Tahun 2022

6. Konsumsi vitamin D

Satu studi menunjukkan bahwa menjaga tingkat vitamin D yang sehat dapat mengurangi risiko stretch mark.

Cara termudah mendapatkan vitamin D adalah melalui paparan sinar matahari.

Vitamin D juga biasanya ditambahkan ke roti, sereal, dan produk susu seperti keju atau yogurt.

Baca Juga: Sembuhkan Donald Trump dalam 3 Hari, Dokter Beberkan Pengobatan Covid-19 Antibody Cocktail untuk Bunuh Virus Corona

7. Gunakan humidifier

Bukan hanya untuk membantu melancarkan pernapasan, humidifier atau pelembap udara bisa digunakan untuk menjaga kelembapan kulit.

Pada ibu hamil di iklim tropis, tidak ada salahnya untuk menggunakan humidifier agar menghilangkan rasa gatal pada perut.

Nah, itulah 7 cara mengatasi perut gatal saat hamil yang sering menjadi maslah kehamilan. (*)

#hadapicorona