Find Us On Social Media :

Jadi Kebiasaan Orang Indonesia, Makan Nasi Putih 3 Kali Sehari Berikan Dampak Buruk Berkepanjangan bagi Kesehatan

Nasi Putih

Ketika diwawancarai oleh Time Magazine, peneliti Qi Sun berkata bahwa berdasarkan penelitiannya, dia merekomendasikan untuk mengganti karbohidrat rafinasi, seperti nasi putih dan roti putih, menjadi serealia utuh.

Baca Juga: Tidak Semua Hand Sanitzer Bisa Hancurkan Virus Corona, Hanya Ini yang Ampuh

Daripada nasi putih, pilihlah nasi lain dengan indeks glikemik moderat (56-69) yakni nasi merah, nasi basmati dan padi liar.

Secara porsi, usahakan untuk mengonsumsi dalam batas 45-60 gram karbohidrat setiap kali makan.

Setelah mengetahui dampak dari makan nasi putih 3 kali sehari, masih yakin untuk mengonsumsinya tiap hari? (*)

Baca Juga: Menelan Sperma dan Manfaatnya, Bahaya Bagi yang Punya Riwayat Alergi

#hadapicorona

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Makan Nasi Putih Tiga Kali Sehari Sebabkan Diabetes Tipe 2, Benarkah?