Find Us On Social Media :

Wanita 4 Kali Lipat Rentan Terkena Osteoporosis, Inilah 5 Cara Menjaga dan Meningkatkan Kesehatan Tulang

Cara untuk menjaga dan meningkatkan kesehatan tulang

Sementara, penyebab lainnya adalah hormon estrogen yang salah satu fungsinya adalah untuk melindungi tulang akan menurun produksinya ketika wanita mencapai masa menopause.

Untuk itu, wanita perlu menjaga dan meningkatkan kesehatan tulang sejak dini.

Menurut dr. Suci Sutinah, Head of Medical Consumer Health Bayer Indonesia, ada 5 cara untuk menjaga dan meningkatkan kesehatan tulang, diantarany:

Baca Juga: Batal! Tak Ada Vaksinasi Covid-19 pada November 2020, Airlangga Hartarto: 'Ini Hanya Persiapan'

1. Asupan kalsium dan vitamin D yang cukup

Menurut laman Kementerian Kesehatan RI, jumlah asupan kalsium yang disarankan untuk kelompok usia dewasa adalah 1.000 mg per hari.

Sedangkan jumlah asupan kalsium yang disarankan untuk wanita di atas 50 tahun dan pria di atas 70 tahun adalah 1.200 mg per hari. 

Sementara, jumlah asupan vitamin D yang disarankan bagi pria dan wanita usia 1-70 tahun yaitu 600 IU atau setara dengan 15 mcg.