- Saring jahe dari air dan minum tehnya. Wanita juga dapat membeli kantong teh jahe kering yang telah dikemas dan mengikuti petunjuk kemasan untuk membuatnya.
Sebagai catatan, meskipun teh jahe umumnya dianggap aman, namun memiliki beberapa efek samping.
Baca Juga: Gejala Seseorang Terkena Kanker Paru, Nyeri Ketika Menghirup Udara
Jangan minum teh jahe jika menderita tukak lambung, karena dapat memperburuknya.
Menggunakan terlalu banyak jahe dapat menyebabkan iritasi mulut, mulas dan diare.
Hindari jahe jika mengalami gangguan perdarahan atau sedang mengonsumsi obat pengencer darah.
Bicaralah dengan dokter sebelum mengonsumsi jahe jika memiliki batu empedu.(*)
Baca Juga: #BIjakGGL Hindari Minum Minuman Manis Setelah Makan, Risikonya Bukan Main!
#berantasstunting
#hadapicorona
#BijakGGL