GridHEALTH.id - Sirosis hati adalah penyakit mematikan.
Gejala sirosis hati umumnya berhubungan dengan komplikasinya.
Pada tahap sirosis hati ringan, bisa tidak terlihat adanya gejala sama sekali.
Baca Juga: Komedian Tampan Tutup Usia Karena Sirosis, Minuman Beralkohol Penyebab Penyakit Hati
Tapi bilamana sudah muncul gejala, kerusakan hati umumnya sudah meluas.
Gejala sirosis hati, antara lain;
* Kehilangan selera makan
* Letihan
* Kekurangan energi
* Mudah menqantuk
* Pembengkakan pada pergelangan kaki dan perut atau edema
* Penurunan atau kenaikan berat badan secara tiba-tiba
* Demam dan menggigil
* Sesak napas
* Kulit dan putih mata berwarna kuning atau sakit kuning (jaundice).
Baca Juga: Bahaya Kelebihan Zat Besi, Bisa Menyebabkan Gampang Lelah dan Diabetes