Find Us On Social Media :

Jangan Dibuang! ASI Encer Juga Berguna Baik bagi Tumbuh Kembang Anak

Manfaat foremilk atau ASI encer bagi tumbuh kembang anak

3. Memberikan energi

Berdasarkan laman Raising Children Network (Australia), laktosa penting untuk kesehatan dan perkembangan bayi.

Laktosa dalam foremilk menyediakan sekitar 40% dari kebutuhan energi bayi.

4. Meningkatkan imun tubuh bayi

Baca Juga: Sekolah Tatap Muka Kembali Digelar, Menkes Budi Ungkap Beberapa Aturan: 'Bapak Presiden Minta...'

Laktosa membantu bayi menyerap kalsium dengan baik.

Kalsium berguna untuk menghasilkan energi dan memperkuat sistem imun tubuh, sehingga anak terhindar dari berbagai penyakit.

5. Membantu pembentukan tulang dan massa otot

Karena laktosa dapat menyerap kalsium, maka ASI encer atau foremilk juga berguna untuk meningkatkan pembentukan tulang bayi.