Find Us On Social Media :

Jangan Remehkan, Penyakit Infeksi Ini Sebabkan Stunting pada Balita

Penyakit infeksi cacingan pada balita dapat menyebabkan stunting

Adapun beberapa gejala umum dari cacingan ini biasanya sakit perut, diare, mual, muntah, kelelahan, penurunan berat badan, nafsu makan berkurang, serta berkurangnya penyerapan nutrisi dari makanan.

Baca Juga: 9 Komplikasi Diabetes Ini Bisa Melumpuhkan dan Mengancam Jiwa, Hati-hati

Biasanya, parasit penyebab penyakit infeksi cacingan ini biasa ditemukan pada sprei, handuk, pakaian (terutama pakaian dalam dan piyama), toilet, perlengkapan kamar mandi, makanan, gelas minuman, peralatan makan, mainan, meja dapur, kantin di sekolah, hingga kotak pasir (kotak mainan).

Untuk mencegah terjadinya penyakit infeksi cacingan pada balita yang dapat menyebabkan stunting, para orangtua diharap selalu melakukan berbagai macam pencegahannya.

Baca Juga: Belum Optimal dan Masih Jauh dari Target, WHO Acungi Jempol Program Vaksinasi Covid-19 di Indonesia

Melansir laman Kid's Health, inilah cara pencegahan terjadinya penyakit infeksi cacingan pada balita, yaitu: