Find Us On Social Media :

Wajib Sebelum Masuk dan Keluar Mal, Ini Arti Warna Hasil Scan QR Code Sertifikat Vaksin Covid-19

Cara scan QR code sertifikat vaksin Covid-19 sebelum masuk mal

GridHEALTH.id -  Presiden Joko Widodo telah memberikan pelonggaran aturan ke tempat umum selama masa Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyakarat (PPKM).

Salah satu pelonggaran aturan PPKM tersebut yaitu jam operasional mal.

Baca Juga: Jadi Syarat Masuk Mal, Ahli Siber Larang Satpam Scan Sertifikat Vaksin Covid-19 Pengunjung: 'Hanya Boleh Melihat'

"Pusat perbelanjaan mal diperbolehkan buka sampai 20.00 maksimal 50% kapasitas dengan protokol kesehatan yang ketat yang diatur lebih lanjut oleh pemda," kata Jokowi dalam kanal YouTube Sekretariat Presiden, Senin (23/8/2021).

Namun, pemerintah juga mewajibkan pengunjung untuk menunjukkan sertifikat vaksin Covid-19 sebelum masuk mal melalui aplikasi PeduliLindungi.

Baca Juga: Masyarakat Rebutan Vaksin Pfizer hingga Emosi, Menkes Budi Tegaskan Manfaat Vaksin Covid-19 Semuanya Sama, Jangan Pilih-pilih!

Nantinya, hasil dari scan QR code sertifikat vaksin Covid-19 tersebut akan muncul indikator yang menunjukkan apakah pengunjung sudah vaksin atau belum.

Adapun cara scan QR code sertifikat vaksin Covid-19 sebelum masuk mal adalah: