1. Jeruk
Jeruk bali, jus jeruk, dan jeruk merupakan makanan yang bisa memicu mulas.
Robynne Chutkan, MD, Ahli Gastroenterologi, Rumah Sakit Georgetown, Washington DC, mengatakan makanan tersebut sangat asam cenderung menyebabkan mulas, terutama bila dikonsumsi saat perut kosong.
2. Tomat
Tomat, buah yang kaya nutrisi yang baik untuk kesehatan tubuh.
Sayangnya, tomat bmemiliki sifat asam yang menyebabkan mulas.
3. Bawang putih dan merah
Bawang putih dan merah juga menyebabkan mulas untuk beberapa orang.
Sebaiknya penderita maag menghindari konsumsi makanan ini.
4. Makanan pedas
Lada dan rempah-rempah lainnya yang memiliki citarasa pedas bisa memicu mulas.
5. Peppermint
Chutkan mengatakan kebanyakan orang beranggapan daun mint bisa menenangkan perut.
Faktanya, daun mint bisa memicu mulas karena merangsang pelemasan otot sfingter yang terletak di antara lambung dan kerongkongan.
Baca Juga: Asam Lambung Naik, Konsumsi 5 Makanan Ini Untuk Mengatasinya